PERNIK MUDIK
Written By Red PBT on 15/09/10 | 19.00
MUDIK...
LETIH DAN LELAH, TAPI DEMI PERJUANGAN MENCAPAI TUJUAN YANG FITRI, PARA PEMUDIK RELA MENEMPUH PERJALANAN PANJANG, BAHKAN MEREKA RELA TIDUR DI BAHU JALAN, BAHKAN ADA YANG TIDUR DIATAS SEPEDA MOTORNYA, MAUT MENANTI MEREKA JIKA KURANG WASPADA DI PERJALANAN, SEPEDA MOTOR TETAP MENJADI PILIHAN FAVORIT PARA PEMUDIK KELAS MENEGAH KEBAWAH, BIAYA YANG RINGAN, SERTA TAK PERLU BEREBUT DAN BERDESAK-DESAKAN MEMBUAT TRANSPORTASI INI MENJADI PILIHAN UTAMA, WALAU KEHUJANAN DAN KEPANASAN, YANG PENTING BAGI MEREKA BISA MUDIK, DAN MERAYAKAN LEBARAN BERSAMA ORANG TUA DAN SANAK FAMILY. MUNGKINKAH PEMERINTAH BISA LEBIH MEMBERIKAN PERHATIAN KEPADA PARA PEMUDIK YANG MENGGUNAKAN KENDARAAN RODA DUA, SEPERTI DI BUATKANNYA JALUR KHUSUS SEPEDA MOTOR. (SOFYAN)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar
SILAHKAN MASUKAN KOMENTAR, SARAN DAN KRITIK ANDA. TERIMA KASIH ATAS PARTISIPASINYA.